LOMBA DESAIN POSTER

Dalam rangka Dies Natalis UPN “VETERAN”Jawa Timur, maka Fakultas Arsitektur dan Desain mengadakan : LOMBA DESAIN POSTER

Tema : Upaya Bela Negara di Era Pandemi Covid 19

Sub Tema :

  1. Berbelanegara di Era Pandemi Covid 19
  2. Healty Lifestyle di Era Pandemi Covid 19
  3. Public Space di Era New Normal
  4. Rumah Sehat di Era Pandemi Covid 19
  5. Lingkungan Sehat di Era Pandemi Covid 19
  6. Urban Farming di Era Pandemi Covid 19

Pendaftaran dan Pengumpulan Karya: 5 – 25 Juli 2021

Lomba untuk :

Siswa SMA / MA / SMK Sederajat dan mahasiswa aktif di perguruan tinggi di seluruh Indonesia

Kategori Peserta :

– Internal (Mahasiswa UPNVJT)

– Eksternal (Mahasiswa Luar UPNVJT)

– Siswa SMA/MA/SMK Sederajat

Free Registration

PEMENANG

  • Juara 1 : Uang Tunai Rp 100.000,00 + Buku Media Cetak + Buku Pengantar Ilustrasi + Buku Interior + e-sertifikat
  • Juara 2 : Uang Tunai Rp 100.000,00 + Buku Media Cetak + Buku Pengantar Ilustrasi + e-sertifikat
  •  Juara 3 : Uang Tunai Rp 100.000,00 + Buku Media Cetak + e-sertifikat
  • 3 Juara Favorit : Buku Media Cetak + Buku Pengantar Ilustrasi + e-sertifikat

Seluruh Peserta Lomba Berhak Mendapatkan E-Sertifikat

Pengumuman pemenang dapat diakses melalui website :

Tim Juri

Mekanisme Kompetisi

  • Peserta kompetisi wajib mengikuti akun instagram @fad_upn @dkv.upnvjt @lab_cetar dan akun instagram tidak boleh dikunci.
  • Poster dibuat dengan teknik bebas, boleh manual, digital, atau mix keduanya
  • Setiap peserta hanya dapat menginmkan maksimal 2 poster
  • Setiap karya disertai penjelasan konsep dalam bentuk .pdf ukuran A4 disertai Nama, Judul karya dan deskripsi karya tidak lebih dan 300 kata
  • Karya dikumpulkan dalam bentuk .jpeg ukuran A3 dengan resolusi 300dpi

Pengiriman Karya

Karya dan konsep dikirimkan melalui link https://bit.ly/RegistrasiLombaPosterBelaNegara

Karya di post di akun instagram masing-masing dengan tag akun @fad_upn @dkv.upnvjt @lab_cetar dan diben hashtag #lombafadupn #lombabelanegara #upnvjt(internal/eksternal/siswa) pilih salah satu sesuai kategori

Syarat a Ketentuan Kompetisi

  • Setiap peserta wajib membuat karya sesuai salah satu sub-tema yang telah dipilih oleh peserta
  • Juara favorit akan dipilih berdasarkan like pada post instagram terbanyak dengan batas waktu yang telah ditentukan
  • Pastikan karya belum pernah dipublikasikan sebelumnya Karya tidak mengandung unsur SARA dsb
  • Lomba bersifat gratis dan tidak dipungut biaya apapun
  • Keputusan dewan jun tidak dapat diganggu gugat
  • Pemenang diwajibkan menandatangani surat pernyataan keaslian karya bermaterai Rp. 10.000
  • Karya Pemenang menjadi Hak milik FAD UPN Veteran Jawa Timur
  •  Untuk 40 karya terbaik akan di pamerkan di Cafe Better Youth Space JI. Penjaringan Sari PSII D-25, Penjaringan Sari, Kec. Rungkut, Kota SBY, Jawa Timur 60297 pada tanggal 29-31 Juli 2021
  •  Batas Pengumpulan like instagram : 25 Juli 2021

For Further Information

  • Adinda +62 813-1483-9853
  • Nindi +62 852-9131-6146